Manga Taboo Tattoo karya Shinjirou akan mendapatkan adaptasi anime. Hal tersebut diumumkan dalam jaket cover dari manga Taboo Tattoo volume ke 11. Anime Taboo Tattoo akan tayang di bulan Juli, dan animasinya akan dikerjakan oleh studio J.C. Staff yang selama ini sudah membuat anime seperti Shakugan no Shana, Freezing, dan Heavy Object.
Manga karya Shinjirou ini telah terbit sejak tahun 2009. Ceritanya berkisar tentang Seigi, seorang anak sekolahan yang memiliki kemampuan ilmu bela diri yang luar biasa dan memiliki keinginan kuat untuk melindungi yang lemah. Suatu hari Ia menolong seorang gelandangan dari para penjahat, dan pria misterius tersebut memberikannya sebuah tato yang ternyata merupakan kekuatan rahasia dan diincar oleh berbagai pihak.
Shinjiro sendiri pernah menggambar adaptasi manga dari Fate/Zero.
Source: ANN
Comments
Related Posts
-
J.C. Staff Kerjakan Adaptasi Anime Flying WitchStaff yang akan mengerjakan adaptasi anime dari manga Flying Witch akhirnya diumumkan. Anime ini akan dikerjakan oleh J.C. Staff, dan disutradarai oleh Katsushi Sakurabi yang sebelumnya pernah mengerjakan Kamisama no…
-
Adaptasi Anime New Game Diumumkan!Banyak ditunggu-tunggu, akhirnya Manga Time Kirara Carat mengumumkan bahwa manga New Game! karya Shoutarou Tokunou akan mendapatkan adaptasi anime! New Game! adalah manga 4-koma yang bercerita mengenai seorang gadis lulusan…
-
Jajaran Staff Untuk Anime Days DiumumkanSetelah pengumuman akan adaptasi animenya, kini jajaran staff untuk anime sepak bola Days karya Tsuyoshi Yasuda juga telah diumumkan. Anime ini akan disutradarai oleh Kounosuke Uda (One Piece), dan character…
-
Visual Adaptasi Anime Black Clover Diperlihatkan!Setelah screening anime pendek pertama yang dilakukan di event Jump Festa akhir tahun 2016 lalu, tak butuh waktu lama bagi anime Black Clover untuk akhirnya mendapatkan adaptasi anime seriesnya, yang akan…
-
Adaptasi Anime Baru Serial Berserk Diumumkan!Tentunya banyak pembaca yang masih ingat sama Berserk, manga tahun 90'an dengan setting medieval Eropa yang menceritakan petualangan Guts "The Black Swordsman". Majalah pertama Young Animal tahun 2016 mengumumkan bahwa manga Berserk karya Kentarou…
Anime enthusiast. Dreaming of living the dream through anime world. Originally (and still) a Graphic Designer. Very passionate to work in media industry and meet her idol directly.