Meskipun rating anime Boku no Hero Academia di Jepang tidak terlalu bagus, namun anime Boku no Hero Academia masih akan mendapatkan season kedua. Hal tersebut diumumkan melalui majalah JUMP, di mana diumumkan bahwa season kedua dari anime Boku no Hero Academia telah dikonfirmasi.
Ceritanya sih menarik, namun bisa jadi pace yang terlalu lambat membuat banyak orang bosan. Saya pribadi sih cukup senang dengan adanya season kedua ini, sehingga bisa melihat perjalanan Midoriya menjadi hero dalam wujud animasi lebih lama lagi. Bagaimana dengan kamu?
Source: Yaraon
Comments
Related Posts
-
-
-
-
Anime Terraformars Dapatkan Season KeduaDalam majalah Young Jump terbitan Shueisha edisi ke 38 yang akan dirilis pada tanggal 20 Agustus mendatang, diumumkan bahwa adaptasi anime season kedua untuk Terraformars dikonfirmasikan. Info lebih lengkapnya akan…
-
Seiyuu Utama Anime My Hero Academia DiumumkanDalam preview edisi selanjutnya dari Weekly Shonen Jump, diperlihatkan seiyuu yang akan memerankan karakter utama dalam anime My Hero Academia yang diadaptasi dari manga karya Kouhei Horikoshi. Adalah Daiki Yamashita…
Anime enthusiast. Dreaming of living the dream through anime world. Originally (and still) a Graphic Designer. Very passionate to work in media industry and meet her idol directly.