Band rock Jepang, DOES, mengumumkan bahwa mereka akan hiatus hingga waktu yang belum ditentukan. Sang vokalis, Wataru Ujihara, berkomentar bahwa Ia ingin mengejar solo karirnya dan membuat musiknya sendiri. Komentar yang serupa juga diajukan oleh member yang lain seperti sang bassist Yasushi Akatsuka dan drummer Keisaku Morita.
Hal ini menjadikan konser pada tanggal 18 September 2016 di Akasaka Blitz mendatang sebagai konser terakhir mereka sebelum hiatus. Namun tenang saja, mereka sendiri mengatakan bahwa meski mereka akan hiatus dalam waktu yang lama, namun bukan berarti DOES akan bubar. DOES sendiri sudah pernah membawakan lagu untuk anime-anime seperti Gintama, Naruto Shippuden, dan Uchuu Kyoudai.
Source: ANN
Comments
Related Posts
-
Band Ikimonogakari Akan Hiatus Untuk Sementara WaktuMengejutkan, band populer yang terdiri dari tiga anggota yaitu Ikimonogakari, mengumumkan dalam website-nya bahwa mereka akan hiatus untuk sementara waktu, dengan alasan masing-masing member ingin melakukan aktivitas individual. Ditegaskan juga bahwa…
-
-
Band Rock RADWIMPS Bawakan Soundtrack Kimi no Na waKebayang nggak gimana sebuah band rock akan membawakan soundtrack untuk anime feels buatan Makoto Shinkai? Ya, kali ini, kamu tak perlu membayangkannya lagi, sebab Yahoo! Movies telah memberikan sebuah trailer terbaru…
-
Band Rock Asal Jepang, Customi-Z, Memutuskan Untuk BubarDalam official website dari band Customi-Z, diumumkan bahwa band tersebut akan bubar. Band rock asal Jepang yang beranggotakan empat orang tersebut menjelaskan alasan bubarnya, di mana mereka memutuskan hal tersebut setelah…
-
Anime enthusiast. Dreaming of living the dream through anime world. Originally (and still) a Graphic Designer. Very passionate to work in media industry and meet her idol directly.