Kesuksesan game Persona 5 memang luar biasa. Tak hanya di Jepang, Persona 5 juga laris manis di barat, dan bahkan disebut-sebut sebagai game Persona terbaik yang selama ini pernah ada. Lalu pengumuman mengejutkan pun diumumkan, bahwa game Persona 5 akan mendapatkan adaptasi anime yang akan tayang di tahun 2018! Anime tersebut akan dikerjakan oleh studio A-1.
Ini bukan pertama kalinya Persona 5 mendapatkan anime, namun ini adalah series pertamanya, mengingat sebelumnya sudah ada Persona 5 The Animation The Day Breakers yang formatnya adalah OVA, dan mengambil setting di tengah-tengah game-nya. Bedanya, OVA dan animasi ingame Persona 5 dikerjakan oleh Production I.G., sedangkan anime ini nantinya akan dikerjakan oleh A-1. Semoga bakal bagus ya!
Comments
Related Posts
-
No Game, No Life Dapatkan Adaptasi Anime Movie!Dalam event MF Bunko J Summer School Festival yang diadakan pada hari Minggu yang lalu, diumumkan bahwa salah satu judul light novel populer yaitu No Game, No Life, akan mendapatkan adaptasi…
-
Adaptasi Anime New Game Diumumkan!Banyak ditunggu-tunggu, akhirnya Manga Time Kirara Carat mengumumkan bahwa manga New Game! karya Shoutarou Tokunou akan mendapatkan adaptasi anime! New Game! adalah manga 4-koma yang bercerita mengenai seorang gadis lulusan…
-
-
My Hero Academia Dapatkan Adaptasi Anime!Setelah sebelumnya diberitakan akan ada pengumuman penting dalam Weekly Shonen Jump edisi ke 49 terbitan Shueisha, akhirnya telah dikonfirmasikan bahwa manga My hero Academia (Boku no Hero Academia) akan mendapatkan adaptasi…
-
Wake Up, Girls! Dapatkan Adaptasi Anime PendekBelum waktunya ucapkan selamat tinggal pada Wake Up, Girls!. Dalam event stage greeting baru-baru ini di Sendai, ada pengumuman baru yang berkaitan dengan Wake Up, Girls!, yaitu adaptasi anime pendeknya akan dibuat.…
Anime enthusiast. Dreaming of living the dream through anime world. Originally (and still) a Graphic Designer. Very passionate to work in media industry and meet her idol directly.
Comments are closed.